Berapa banyak lulusan Sarjana Psikologi yang bekerja di bidang STEM?

INDOPOSITIVE.org - Sarjana psikologi dapat diterima dalam berbagai jenis pekerjaan, hal tersebut menunjukkan kebermanfaatan dari sarjana psikologi. Sekitar 10 % yang bekerja menurut di Amerika Serikat, data sensus mendefinisikan bagi yang dibidang ilmu pengetahuan, teknologi, teknik dan matematika digolongkan sebagai (STEM: science, technology, engineering and math) Occupation dan 10 % bekerja pada di bidang yang berhubungan dengan STEM. 


  • Dari 10 % yang bekerja di bidang STEM, 56 % (104.945) dari mereka bekerja di bidang ilmu sosial, 27 % (50.555) bekerja di bidang ilmu computer, dan 5 % dari setiap ilmu pengetahuan umum (10.130), ilmu fisika (8610) dan teknik mesin atau psikologi rekayasa(8530).
  • Dari 10% yang bekerja di bidang yang berhubungan dengan STEM, 99,5 % (193.710) bekerja di bidang kesehatan. 
  • Sedangkan 80 % dari sarjana psikologi yang bekerja bukan dalam kategori STEM bekerja pada berbagai bidang seperti pendidikan, pelayanan sosial, bisnis dan lain - lain. 




 Sumber: APA


Iklan Atas Artikel

Iklan Tengah Artikel 1

Iklan Tengah Artikel 2

Iklan Bawah Artikel